Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulEFEKTIVITAS PERENDAMAN LARUTAN DAUN MANGROVE API API PUTIH (Avicennia Marina) TERHADAP PENETASAN TELUR IKAN LELE MASAMO (Clarias Sp.) YANG TERINFEKSI JAMUR
Nama: MOH. JAMIL
Tahun: 2023
Abstrak
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas dari larutan daun Avicennia marina sebagai anti jamur pada telur ikan lele masamo dan mengetahui pengaruh pemberian larutan daun Avicennia marina pada telur ikan lele masamo pada berbagai dosis. Penelitian dilaksanakan pada bulan Februari sampai dengan Maret 2023, bertepmat di unit pembenihan rakyat (UPR) Saluyu, Desa Potoya, Kecamatan Dolo, Kabupaten Sigi. Desain yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan menggunakan 4 perlakuan dan 5 ulangan. Perlakuan yang diujikan adalah perendaman telur dalam larutan dan mangrove Avicennia marina dengan konsentrasi perlakuan A=kontrol, B=50 ppm, C=55 ppm, dan D=60 ppm. Hasil dari penelitian menunjukkan konsnetrasi paling efektif dari larutan daun Avicennia marina yaitu 60 ppm dimana dapat menurunkan tingkat prevalensi hingga 7,2?n menghasilkan daya tetas telur sebesar 92,8%. Tingginya daya tetas telur ini diduga disebabkan adanya kandungan senyawa antijamur dalam larutan daun Avicennia marina yang memberikan perlindungan bagi telur-telur pada saat perendaman terhadap infeksi jamur sehingga telur-telur dapat berkembang dan menetas dengan baik. Kata kunci: antijamur, daun Avicennia marina, larva, jamur, telur. ABSTRACT Abstract written in Indonesian and English, abstract should only be typed in one paragraph and contains maximum 250 words. The abstract should be composed of: background, objectives, method, results, and short conclusion. Writing abstracts using the font times new roman 11pt with one space. Keyword: Write down 3 to 6 most important words that represent the content of the manuscript, writing keywords separated by a mark (,).

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up