Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulKUALITAS AFTER THAWING SEMEN SAPI DONGGALA DALAM PENGENCER ANDROMED YANG DI TAMBAH KUNING TELUR AYAM KAMPUNG
Nama: ANNAS SUDARMAN
Tahun: 2025
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh berbagai kadar kuning telur terhadap kualitas spermatozoa semen beku sapi Donggala. Materi penelitian ini adalah semen beku sapi Donggala, dengan penelitian eksperimental laboratorium menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) yang terdiri dari 4 perlakuan dan 5 ulangan yaitu perlakuan 1 adalah andromed + semen, perlakuan 2 adalah andromed + 5% kuning telur ayam kampung + semen,dam perlakuan 3 adalah andromed + 10% kuning telur ayam kampung + semen dimana semua perlakuan disimpan selama 96 sedangkan ulangannya adalah jumlah penampungan sebanyak 5 kali. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persentase kuning telur 5% - 15% thawing yang berbeda pada semen beku memiliki pengaruh nyata. Motilitas terbaik terjadi pada persentase kuning telur 15?ngan hasil 49,50%. Pada viabilitas terbaik terjadi pada persentase kuning telur 10?n 15?ngan hasil 56,20?n 58,40% secara berturut-turut. Pada abnormalitas terbaik terjadi pada persentase kuning telur 5?n 10?ngan hasil 9,40?n 8%. Kesimpulan penelitian ini adalah persentase kuning telur 5% - 15% thawing yang berbeda pada semen beku berpengaruh nyata terhadap motilitas, viabilitas, dan abnormalitas. Kata Kunci : Sapi Donggala, thawing, spermatozoa.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up