JudulKarakteristik Bioplastik Berbasis Pati Ubi Banggai Baku Pusus (Dioscorea Cf Alata) |
Nama: SRILINDRA INTJE DAHLAN |
Tahun: 2024 |
Abstrak Telah dilakukan penelitian terhadap produksi dan karakterisasi bioplastik dari pati Banggai (Dioscorea cf alata). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbandingan pati ubi Bangai dan polivinil alkohol yang optimal untuk menghasilkan bioplastik dengan sifat terbaik. Parameter uji masing-masing rasio meliputi kuat tarik, perpanjangan putus, dan modulus. Berdasarkan hasil analisis, perbandingan pati dan polivinil alkohol dengan sifat terbaik diperoleh pada pati 0,1 g, polivinil alkohol 0,9 g, nilai kuat tarik 13,88 MPa, dan nilai elongasi putus 77,30% n a Young's. Nilai modulus elastisitasnya sebesar 27,05 MPa. Kata Kunci : bioplastik, ubi Banggai, sifat fisik, seng oksida, Polivinil alkohol |