Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulSUBTITUSI RED PALM OIL SEBAGAI ALTERNATIF PANGAN FUNGSIONAL KAYA BETA KAROTEN
Nama: NUR AISYAH
Tahun: 2021
Abstrak
Telah dilakukan penelitian tentang subtitusi red palm oil sebagai alternatif pangan fungsional pada kue pukis kaya beta karoten. Penelitian ini bertujuan untuk formula terbaik kue pukis yang disubtitusi dengan RPO sebagai pangan fungsional dan pengaruh penambahan RPO terhadap karakteristik dan kandungan gizi pangan fungsional serta bagaimana pengaruh penambahan RPO terhadap sifat fungsional kandungan ?-karoten pada pangan fungsional. Pada penelitian ini dilakukan uji kadar air, abu, lemak, protein, karbohidrat, ?-karoten serta uji organoleptik. Formula bagelen (F2) merupakan formula bagelen terpilih yang ditentukan berdasarkan nilai uji organoleptik tertinggi. Formula ini memiliki kadar air yaitu 4,95%, abu 0,52%, lemak 19,44%, protein 53,22%, karbohidrat 78,13?n ?-karoten 162,775% Produk ini dikategorikan sebagai pangan fungsional tinggi beta karoten. Kata kunci: Red Palm Oil, pangan fungsional, ?-karoten

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up