JudulPEMANFAATAN DAUN JOHAR (Cassia Siamea, L) PADA BIOSORPSI ION NIKEL (II) |
Nama: SRI YULIANUR |
Tahun: 2020 |
Abstrak Telah dilakukan penelitian pemanfaatan daun johar (Cassia Siamea, L ) pada biosorpsi ion nikel (Ni) dalam larutan dengan tujuan mendapatkan pH dan waktu optimum menggunakan metode Spektrofotometer Serapan Atom (SSA). Penelitian ini dilakukan dengan rancangan acak lengkap ( RAL) dan variasi waktu yaitu 40, 50, 60, 70 menit, serta pH yaitu 4, 5, 6, dan 7,0 menggunakan konsetrasi awal nikel 100 ppm. Setiap perlakuan di ulangi sebanyak 3 kali (threeplo). Hasil penelitian di peroleh penyerapan Ni optimum pada waktu 40 menit yaitu 45,449?n pH optimum yaitu 64,228%. Berdasarkan hasil uji FT-IR gugus fungsi yang terlibat dalam biosorpsi ion logam nikel (Ni) adalah gugus(- OH) dan (-NH). Kata kunci : Daun johar, Ion Ni, Biosorpsi, SSA, FT-IR |