Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulPengelompokan Data Penerima Manfaat Program BPNT Di Desa Tinggede Dan Desa Sunju Menggunakan Metode Clustering K-Means
Nama: WAHYU REZA PAHLEVI
Tahun: 2021
Abstrak
BPNT merupakan program bantuan sosial pangan dalam bentuk non tunai melalui mekanisme akun elektronik yang digunakan hanya untuk membeli bahan pangan tertentu di pedagang bahan pangan/e-waroeng yang bekerjasama dengan bank. Penerima manfaat program BPNT memiliki 14 kriteria yang setiap penerima tersebut memenuhi kriteria-kriteria yang berbeda-beda dan ada yang memerlukan bantuan sosial lain. Dengan menggunakan metode Clustering K-Means data penerima manfaat program BPNT di desa Tinggede dan desa Sunju dapat dikelompokan menjadi dua cluster, yaitu kelompok yang tidak perlu bantuan sosial lain selain BPNT dan kelompok yang perlu bantuan sosial lain selain BPNT, dengan hasil dari 100 data terbagi menjadi 61 data pada cluster 1 (tidak perlu bantuan sosial lain selain BPNT) dan 39 data pada cluster 2 (perlu bantuan sosial lain selain BPNT). Kata Kunci : BPNT, Clustering, K-Means.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up