Judul“IMPLEMENTASI AUGMENTED REALITY DAN ALGORITMA SEMUT PADA SISTEM NAVIGASI PENCARINGAN RUANGAN RUMAH SAKIT MADANI PALU’’ |
Nama: DERMANSYAH J MALIA |
Tahun: 2024 |
Abstrak DERMANSYAH J. MALIA, F 551 18 140. "Imlementasi Augmented Reality Dan Algoritma Semut Pada Sistem Pencarian Ruangan Rumah Sakit (STUDI KASUS: RSUD MADANI PALU) Dibimbing oleh, Bapak Ir. Syahrullah,S.Kom.M.Kom Sistem navigasi dapat membantu seseorang untuk dapat mencapai tempat yang ingin dituju dengan lebih cepat. Navigasi umumnya menggunakan GPS, namun GPS kurang dapat berfungsi dengan baik jika digunakan pada kondisi dalam gedung atau ruangan seperti pada rumah sakit yang terdapat banyak sekali ruangan. Seringkali seseorang yang sedang berkunjung ke rumah sakit dan ingin mencari ruangan akan kesulitan menemukan ruangan yang dicari. Untuk mempermudah hal itu, penelitian ini bertujuan untuk membangun sistem navigasi pencarian ruangan pada sebuah rumah sakit sehingga pengunjung yang datang ke rumah sakit dan ingin pergi ke suatu ruangan dapat dengan mudah mencari ruangan |