Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulPENGARUH RANGKAIAN SERI DAN PARALEL WATER BLOCK PADA SISI PANAS TERHADAP KINERJA SISTEM PENDINGIN TERMOELEKTRIK
Nama: AFIF PANDU SETIAWAN
Tahun: 2021
Abstrak
AFIF PANDU SETIAWAN, Program Studi S1 Teknik Mesin, Pengaruh Rangkaian Seri Dan Pararel Water Block Terhadap Kinerja System Ternoelektrik. Dibimbing Oleh, Kennedy M, ST., MT. Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui pengaruh kinerja system pendingin berbasis termoelektrik, dengan menggunakan metode eksperimental 3 buah modul termoelektrik TEC1-12706 yang dirangkai secara paralel, mengunakan fluida air pada sisi dingin dan sisi panas termoelektrik. Digunakan waterblock 4 x 4 cm pada sisi panas dan waterblock 4 x 12 cm pada sisi dingin termoelektrik. Laju aliran Fluida pada sisi dingin 2 liter/menit dengan temperatur awal 300C, sedangkan pada sisi panas digunakan laju aliran 3 liter/menit dan bertemperatur konstan 300C dengan memfariasikan rangkaian seri dan paraleil pada 3 buah waterblock 4cm x 4 cm. dan dilanjutkan dengan pengukuran temperatur pada air yang di dinginkan sebanyak 1,5 liter selama 90 menit. Hasil dari pengujian menunjukan bahwa penunurunan temperatur yang baik terjadi pada susunan water block parale dibandingkan dengan susunan water block seri, selama temperatur air yang didinginkan 90 menit, dan diperoleh hasil pengujian dari rangkaian paralell yaitu -0.90C dan memiliki nilai cop .sedangkan di rangkain seri temperatur air yang didingan yaitu 1.20C dengan rata – rata nilai cop . Kata Kunci : Thermoelektrick, TEC 21706, Dimensi Water Block, Rangkaian Seri Dan Pararel Water Block, Temperatur Air.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up