Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulPENGARUH TEBAL BASE PLATE HEAT EXCHANGER TERHADAP KINERJA THERMOELECTRIK GENERATOR (TEG) MENGGUNAKAN PANAS BUANG AIR CONDITIONER (AC)
Nama: SULKIFLY TALLESANG
Tahun: 2019
Abstrak
Penilitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ketebalan Base Plate pada Heat Exchanger (1,5 mm, 2,5 mm, 3,5 mm) terhadap kinerja modul Thermoelectric Generator dan juga pengaruh dari kinerja Air Conditioner (Ac), pengujian dilakukan selama 90 menit di laboratorium Konversi Energi Teknik Mesin Universitas Tadulako. Daya output tertinggi 0,60 Watt resistansi 30 ohm pada tebal Base plate Heat exchanger 1,5 mm dengan nilai sebesar COP sebesar 5,42 kj/kg pada menit ke 60, Lalu pada ketebalan 2,5 mm yaitu 0,33 Watt dengan nilai tertinggi COP sebesar 9,97 kj/kg dan daya output terendah pada base plate heat exchanger 3,5 mm sebesar 0,32 watt dengan nilai tertinggi COP sebesar 8,04 kj/kg, untuk niliai tertinggi COP pada pengujian normal sebesar 7,4 kj/kg. Kata Kunci : Thermoelectric Generator, TEG, Tube Pipe, Base Plate, Heat Excanger, Air Conditioner

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up