Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulSEKOLAH ALAM DI KOTA PALU
Nama: AAN PRASETYO
Tahun: 2022
Abstrak
ABSTRAK Pendidikan di Indonesia khususnya Sekolah Alam makin berkembang membuat muncul berbagai pembaruan dalam bidang ini. Terutama momok pendidikan di Indonesia saat ini adalah tingkat kelulusan siswa, yang tiap tahunnya berbeda. Berbagai langkah di ambil oleh berbagai pihak untuk membantu meningkatkan kelulusan siswa. Tujuan yang ingin di capai adalah merencanakan Sekolah menengah atas di Kota Palu yang berhubungan dengan aspek-aspek perencanaan dan perancangan suatu wadah pendidikan. Metode yang digunakan yaitu metode peneitian deskriktif dengan pendekatan kualitatif sehingga dapat di buat suatu gambaran yang akurat mengenai gambaran fisik Sekolah Alam yang ada di Kota Palu yang kemudian di analisa sehingga mendapatkan hasil rekomendasi desain yang di jadikan konsep dasar dalam mendesain Sekolah Alam di Kota Palu. Kata Kunci : Sekolah Alam, Aspek Perancangan ABSTRACT Education in Indonesia, especially the Natural School is growing, making various updates appear in this field. Especially the scourge of education in Indonesia today is the graduation rate of students, which is different every year. Various steps were taken by various parties to help increase student graduation. The goal to be achieved is to plan a high school in Palu City which is related to aspects of planning and designing an educational forum. The method used is a descriptive research method with a qualitative approach so that an accurate picture can be made of the physical description of the Natural School in Palu City which is then analyzed so that the results of design recommendations are used as the basic concept in designing the Natural School in Palu City. Keywords: Natural School, Design Aspect

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up