Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulAnalisis Pendapatan Gula Semut Pada Home Industry Malik Jaya Mandiri Di Desa Sumbertani Kecamatan Kasimbar Kabupaten Parigi Moutong
Nama: MUH RIDWAN N
Tahun: 2023
Abstrak
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya pendapatan usaha gula usaha gula semut pada home Industry Malik Jaya Mandiri. Penentuan responden dalam penelitian ini dilakukan secara sengaja (purposive), dengan jumlah responden sebanyak 2 orang yakni pimpinan dan 1 (satu ) karyawan sebagai responden Analisis data yang di gunakan adalah analisis pendapatan dengan menghitung selisih antara penerimaan (TR) dan Total Biaya (TC), Penerimaan usaha adalah perkalian antara produksi dan harga jual produksi gula semut sedangkan biaya adalah semua pengualaran cash yang digunakan untuk pengadaan faktor-faktor produksi. Total penerimaan sebesar Rp. 128. 880.000./Tahun. Sedangkan total biaya yang yang di keluarkan sebesar Rp. 83.846.447./Tahun . Jumlah produksi yang dihasilkan sebesar 2.148 Kg, dimana harga yang ditetapkan sebesar Rp. 60.000 per Kg, maka total pendapatan yang diperoleh home industri Malik Jaya Mandiri dalam memproduksi gula semut sebesar Rp. 45.033.552/ Tahun. Kata Kunci: Analisis Pendapatan, Home Industry, Gula Semut.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up