Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulFortifikasi Nugget Tahu Dengan Penambahan Berbagai Konsentrasi Daun Kelor (moringa Oleifera L.)
Nama: FITRIANI
Tahun: 2020
Abstrak
Nugget merupakan produk olahan yang dapat dikomsumsi sebagai snack serta dapat juga sebagai lauk, nugget sabgat disukai oleh masyarakat dari abak-anak maupun orang dewasa. Tujuan dari penelitian ini untuk mendapatkan karakteristik kimia dan sensoris nugget tahu dengan rancangan acak kelompok (RAK) dan rancangan acak lengkap (RAL). RAL digunakan untuk mengetahui pengaruh kadar air, abu, protein kalsium. Sedangkan RAK digunakan untuk mebgetahui pengaruh perlakuan terhadap parameter sifat sensoris (warna, aroma, rasa, tekstur, kesukaan). Konsentrasi daun kelor yang ditambahkan yaitu 0%, 3%, 6%, 12%, 15%, setiap perlakuan diulang sebanyak 3 kali sehingga diperoleh 18 unit percobaan. Jika perlakuan yang memberikan hasil yang nyata diuji lanjut menggunakan uji beda nyata jujur (BNJ) pada taraf 0.05. Hasil penelitian menunjukkan konsentrasi 9% terbaik pada analsis kimia seperti kadar air, kadar abu, kadar protein, dan kadar kalsium, sedangkan konsentrasi 6% terbaik terhadap uji sensoris seperti warna, aroma, rasa, tekstur dan kesukaan nugget tahu yang difortifikasi daun kelor.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up