Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulJenis-Jenis Arthropoda Yang Berasosiasi Pada Tanaman Kakao (Theobroma Cacao. L) Di Desa Sedoa Kecamatan Lore Utara
Nama: DEVI LARIVA
Tahun: 2023
Abstrak
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui Jenis-Jenis Arthropoda pada Tanaman Kakao (Theobroma cacao.L) . penelitian ini di laksanakan di lahan Kebun Kakao Di Desa Sedoa Kecamatan Lore Utara. Penelitian dilaksanakan pada Bulan April 2019. pengamatan ini dilakukan selama seminggu sekali selama 4 kali pengamata. Pengamatan terdiri 3 variabel yaitu indeks keanekaragaman (H’), kemerataan (E) dan kekayaan (R). Hasil penelitian menunjukan indeks Keanekaragaman(H’) Rendah 2.090, Kemerataan (E) 0,908 dan Kekayaan (R) 1,835. Jumlah Seluruh Individu arthropoda yang didapatkan adalah 135 dengan Kelas Insekta, 7 Ordo, 8 Famili dan 9 Genus dan Kelas Arachnida, 1 Ordo, 1 Famili dan 1 Genus. Dengan fungsional berbeda-beda. Kata kunci: Keanekaragaman, Kemerataan, Kekayaan, Arthropoda

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up