Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulPENGARUH PENERIMAAN DANA BAGI HASIL DAN PENDAPATAN ASLI DAERAH TERHADAP BELANJA MODAL PADA PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA
Nama: SITTI AISYAH
Tahun: 2022
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh dana bagi hasil dan pendapatan asli daerah terhadap belanja modal. Jenis penelitian ini ialah penelitian kuantitatif. Jumlah populasi 2032 Kabupaten/Kota di Indonesia periode 2017-2020. Jumlah sampel 2000 Kabupaten/Kota di Indonesia periode 2017-2020. Teknik pengambilan sampel yang dipakai ialah teknik Purposive Sampling. Data penelitian ini menggunakan data sekunder dengan pengumpulan data yaitu dokumentasi dari website Ditjen Perimbangan Keuangan, sedangkan metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dana bagi hasil dan pendapatan asli daerah secara parsial berpengaruh terhadap belanja modal. Secara simultan, dana bagi hasil dan pendapatan asli daerah berpengaruh terhadap belanja modal.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up