Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulMEKANISME PENGELOLAAN KEUANGAN PADA UNIT PELAKSANAAN TEKNIS PENGELOLAAN PRASARANA DINAS PERHUBUNGAN PROVINSI SULAWESI TENGAH
Nama: MOCH.RIZALDY
Tahun: 2020
Abstrak
Moch.Rizaldy, Stambuk C 300 15 003, Mekanisme Pengelolaan Keuangan Pada Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Prasarana Perhubungan.Yang Dibimbing oleh Chalarce Totanan selaku pembimbing I dan Masruddin selaku pembimbing II. Penulisan laporan akhir ini bertujuan untuk mengetahui tahapan penyusunan anggaran dan proses pengelolaan anggaran belanja Tahun 2018 yang dikelolah oleh Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Prasarana Perhubungan apakah sudah sesuai dengan peraturan menteri Dalam Negeri Republik Indonesia nomor 38 tahun 2018 tentang pedoman penyusunan anggaran pendapatan dan belanja daerah. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif analisis, yaitu metode penulisan dengan teknik observasi, wawancara, studi kepustakaan, dan sumber data. Dari ini hasil analisis yang dilakukan pada Unit Pelakaksana Teknis Pengelolaan Prasarana Perhubungan Tahapan penyusunan anggaran dan proses pengelolaan anggaran telah sesuai dengan peraturan pemerintah daerah yang telah ditetapkan Kata kunci : Mekanisme Pengelolaan Keuangan

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up