JudulPENGARUH PENGENDALIAN INTERNAL DAN KETAATAN ATURAN AKUNTANSI TERHADAP KECENDERUNGAN KECURANGAN AKUNTANSI ( Studi Pada Bendahara SKPD Se-Kabupaten Buol ) |
Nama: NURAINI LASMAN |
Tahun: 2020 |
Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan : 1) Pengendalian Internal dan Ketaatan Aturan Akuntansi secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi pada Bendahara SKPD se Kabupaten Buol, 2) Pengendalian Internal secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi pada Bendahara SKPD se Kabupaten Buol, 3) Ketaatan Aturan Akuntansi secara parsial berpengaruh signifikan terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi pada Bendahara SKPD se Kabupaten Buol, hasil uji statistik menggunakan analisis regresi berganda dengan bantuan program SPSS 16,0 menunjukan bahwa : 1) Pengendalian Internal dan Ketaatan Aturan Akuntansi secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi pada Bendahara SKPD se Kabupaten Buol, 2) Pengendalian Internal secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi pada Bendahara SKPD se Kabupaten Buol, 3) Ketaatan Aturan Akuntansi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kecenderungan Kecurangan Akuntansi pada Bendahara SKPD se Kabupaten Buol. Kata Kunci : Pengendalian Internal dan Ketaatan Aturan Akuntansi, Kecenderungan Kecurangan Akuntansi. |