JudulEFEKTIVITAS PROGRAM BANTUAN MODAL USAHA SUPER MIKRO DI KABUPATEN SIGI TAHUN 2023 |
Nama: WIRANTO S. ABDULLAH |
Tahun: 2024 |
Abstrak Bantuan modal usaha super mikro adalah kegiatan yang dilaksanakan tiap tahunnya merupakan kegiatan pemerintah dari APBN dan APBD Daerah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas bantuan modal usaha super mikro yang diberikan oleh pihak Kabupaten Sigi. Penelitian yang dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif dengan cara observasi, wawancara dan dokumentasi. Dari hasil wawancara dengan Kepala seksi Usaha mikro kecil dan menengah mengatakan jumlah anggaran yang digunakan dalam bantuan modal usaha Super mikro sebentar Rp 1.500.000.000 yang di bagikan untuk 1000 UMKM yang berada di Kabupaten Sigi dengan besar bantuan Rp 1.500.000 per UMKM. Program Bantuan pemerintah ini sangat membantu para UMKM sehingga meningkatkan kan dan menstabilkan keuangan para UMKM di Kabupaten Sigi |