Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulANALISIS PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) SEBAGAI UPAYA MENUJU KEMANDIRIAN DAERAH PROVINSI SULAWESI TENGAH
Nama: RHENA MAHARANI
Tahun: 2024
Abstrak
Pemerintah daerah telah berupaya menerapkan otonomi daerah, yaitu telah melaksanakan pembangunan selama 5 tahun melalui pendanaan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk Menganalisis tingkat pertumbuhan potensial, serta meramalkan pendapatan sumber daya di masa depan. Penelitian ini menggunakan data sekunder tahun anggaran 2017-2021 badan pengelola keuangan dan aset daerah di Sulawesi Tengah dengan analisis deskriptif. Teknik Penelitian ini Menggunakan teknik analisis rasio kontribusi, rasio pertumbuhan dan rasio trend. Hasil ini menunjukkan bahwa kontribusi sumber PAD ditemukan bahwa pajak daerah dan PAD lain yang sah merupakan penyumbang PAD terbesar di Sulawesi Tengah sedangkan retribusi dan badan usaha masih memberikan kontribusi dan elastisitasnya kecil, sedangkan tingkat pertumbuhan sumber PAD akan Memiliki kecendrungan. Dari tingkat pertumbuhan yang berfluktuasi.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up