Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulPeran Pemerintah Desa Terhadap Pemberdayaan Masyarakat Untuk Pembangunan Ekonomi Di Desa Maholo Kecamatan Lore Timur Kabupaten Poso
Nama: FITRIYANI
Tahun: 2024
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran pemerintah Desa Maholo dalam pemberdayaan masyarakat tani untuk pengembangan ekonomi desa. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan bahwa peran pemerintah Desa Maholo dalam pemberdayaan masyarakat tani masih kurang. Hal ini disebabkan karena kurangnya komunikasi antara masyarakat dengan pemerintah desa, kurangnya sosialisasi yang dilakukan oleh pemerintah tentang pemberdayaan masyarakat tani, pemberian bantuan yang tidak merata bagi masyarakat tani di Desa Maholo, pemberdayaan yang dilakukan untuk kelompok masyarakat khususnya kelompok tani kurang merata, sehingga ada sebagian masyarakat yang kurang antusias terhadap program pemberdayaan masyarakat sekitar 30-40%.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up