Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulPelaksanaan Good Governance Di Kelurahan Silae Kecamatan Ulujadi Kota Palu
Nama: LUKMAN ALFARIDZIE
Tahun: 2022
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan good governance di kelurahan silae kecamatan ulujadi kota palu dengan menggunakan dasar penelitian kualitatif dan tipe penelitian deskriptif. Penelitian ini menggunakan teori dari loina lalolo Krina yang mengacu pada tiga aspek untuk mengukur sebuah pemerintahan yang baik, yaitu Akuntabilitas Transparansi dan partisipasi. informan dalam penelitian ini berjumlah tujuh orang yanf di pilih secara sengaja berdasarkan pemahaman atas masalah yang di teliti teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan good governance di kelurahan silae kecamatan ulujadi kota palu belum berjalan dengan baik karena masih ada aspek yang belum berjalan baik yaitu aspek transparansi dan partisipasi

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up