Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulIMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENERTIBAN HEWAN TERNAK DI KECAMATAN SOJOL UTARA KABUPATEN DONGGALA
Nama: Wahyudi
Tahun: 2019
Abstrak
ABSTRAK Wahyudi B 401 15 086, judul implementasi kebijakan penertiban hewan ternak di kecamatan sojol utara kabupaten Donggala Dibimbing oleh H.Sasterio Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana implementasi kebijakan dalam penertiban hewan ternak di Kecamatan Sojol Utara. kabupaten donggala Pada penelitian ini menggunakan model implementasi kebijakan G.Edward meliputi empat indikator yaitu komunikasi, sumber daya, disposisi, struktur birokrasi. Yang menjadi dasar penelitian ini adalah menggunakan pendekatan kualitatif, dengan tipe penelitian deskriptif. Teknik pengumpulan data menggukana teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Informan dalam peneliian ini berjumlah enam orang Pengimplementasian kebijakan tertibnya hewan ternak di kecamatan sojol utara, dilihat dari aspek komunikasi, sumber daya, disposisi, struktur birokrasi belum teralisasi dengan baik. Hal ini di pengaruhi oleh pertumbuhan pemukiman masyarakat yang menggunakan lahan pertanian dan peternakan untuk pemukiman, sehingga lahan pertanian dan ternak terus berkurang, Kata kunci : komunikasi, sumber daya, disposisi, struktur birokrasi

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up