Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulKINERJA APARATUR SIPIL NEGARA ( ASN ) DI KANTOR KECAMATAN PALU UTARA KOTA PALU ( STUDI TENTANG PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUDKAN )
Nama: Ulul Amri T
Tahun: 2019
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja pegawai negeri sipil pada kantor Kecamatan Palu Utara Kota Palu dalam memberikan pelayanan administarsi kependudukan kepada masyarakat , dasar pene;itian ini adalah studi kasusdan tipe penelitian deskriptif kualitatif , dengan jumlah informan 14 orang , adapun tehnikpenentuan sampelmenggunakan purposive sampling , adapun tehnik pengumpulan data adalah observasi , wawancara dan dukumentasi. Hasil penelitian menjelaskan bahwa Kinerja pegawai pada Kantor Kecamatan Palu Utara Kota Palu tidak optimal karena dari teori kinerja sebagaimana di kemukakan TR. Mitchel dalam sedamaryanti : Kualitas kerja , ketepatan , inisiatif , kemampuan ,dan komunikasi pada umumnya tidak berjalan secara optimal, masih rendahnya pegawai kantor Kecamatan Palu Utara dalam melaksanakan kinerjanya , di karenakan terhambat oleh kurangnay saran dan prasarana , masih lemahnya koordinasi kepada pimpinan maupun sebaliknya , kurangnya pelatihan dan kedisiplinan yang mengakibatkan profesioanl kerja menjadi tidak optmal Kata Kunci : Kualitas Kerja , Ketepatan , Inisiatif , Kemampuan , Komunikasi

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up