Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulEVALUASI PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DI DESA AMPIBABO KECAMATAN AMPIBABO KABUPATEN PARIGI MOUTONG
Nama: RIFALDI
Tahun: 2024
Abstrak
ABSTRAK Rifaldi No. Stambuk B101 18 248, dengan judul skripsi “Evaluasi Program Pemberdayaan Masyarakat di Desa Ampibabo Kecamatan Ampibabo Kabupaten Parigi Moutong”, Konsultan I Drs. Rizal Djaelangkara, M.Si, Konsultan II Fiki Ferianto, S.Sos., MPA. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Program Pemberdayaan Masyarakat di Desa Ampibabo Kecamatan Ampibabo Kabupaten Parigi Moutong. Pemberdayaan masyarakat merupakan suatu proses yang dilakukan oleh faktor internal masyarakat dengan memanfaatkan potensi yang ada pada masyarakat berupa sumber daya melalui proses fasilitasi. Selain itu, ada dukungan sumber daya dari pihak eksternal. Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Penelitian Kualitatif merupakan suatu proses investigasi untuk memahami permasalahan sosial berdasarkan penciptaan gambaran holistik utuh yang dibentuk dengan kata-kata, dalam melaporkan pandangan informan secara rinci dan disusun dalam suasana yang natural. Kata Kunci: Program Pemberdayaan Masyarakat.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up