Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulImplementasi Kebijakan Izin Mendirikan Bangunan Di Kota Palu
Nama: ANDI SRI AYU AMELIA
Tahun: 2020
Abstrak
Izin Mendirikan Bangunan tentunya sangat diperlukan Khususnya di Kota Palu sebagai daerah yang rawan bencana alam / gempa bumi. untuk itulah izin mendirikan bangunan menjadi hal yang sangat penting. tujuan dari penelitian ini adalah melihat bagaimana implementasi kebijakan izin mendirikan bangunan di kota palu serta untuk mengetahui bagaimana pengurusan surat izin mendirikan bangunan di kota palu. penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatn kualitatif. kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah bahwa implementasi kebijakan izin mendirikan bangunan di kota palu belum berjalan dengan optimal.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up