JudulPERBEDAAN KETERAMPILAN MOTORIK ANAK USIA DINI PADA DAERAH PESISIR DAN PEGUNUNGAN |
Nama: DEALY CINTIA WULUR |
Tahun: 2023 |
Abstrak Anak usia dini adalah anak yang berada pada rentang usia 0-6 tahun. Pada usia tersebut, perkembangan terjadi sangat pesat. Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif. Instrumen penelitian yang digunakan oleh peneliti ialah tes TGMD-3 (Tes og Gross Motor Deveopment-3). Penelitian ini mengkaji perbedaan kemampuan motorik pada daerah pegunungan dan pesisir. Sampel diambil pada TK Gamaliel Palu pada kelas TK B dengan jumlah siswa yang diambil 45 siswa. Sampel berikut diambil dari kelas PAUD siswa TK-PAUD PKK Terpadu Boladangko sebanyak 12 orang. Hasil penelitian yang di temukan selanjutnya akan di analisis dan melakukan penarikan kesimpulan. Mengacu pada hasil penelitian, peneliti menemukan bahwa tidak terdapat perbedaan signifikan pada keterampilan motorik anak pesisir dan pegunungan. Nilai tertinggi kemampuan motorik kasar daerah pesisir ialah ktategori rata-rata 27 (60%) dan emampuan motorik kasar sampel pegunungan diperoleh kategori terbanyak ialah rata-rata 5 (41.7%). Berdasarkan hasil penelitian tidak didapati perbedaan signifikan antara kemampuan motorik anak pesisir dan kemampuan motorik anak daerah pegunungan. Dengan presentase tertinggi TK Gamaliel Palu daerah pesisir ialah 60.0?ngan jumlah 27 siswa masuk dalam kategori rata-rata dan presentase dan presentase tertinggi TK-PKK PAUD Boladangko Kulawi daerah pegunungan ialah 41.7?ngan jumlah 5 siswa dalam kategori rata-rata. Kata kunci : Kemampuan motorik kasar, anak usia dini, daerah pegunungan, dan daerah pesisir. |