Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulEFEKTIVITAS STRATEGI BELAJAR AKTIF SERTA RELEVANSI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI 7 MAYOA
Nama: IRA RIVANA SIABILA
Tahun: 2022
Abstrak
ABSTRAK Ira Rivana Siabila, 2022. Efektivitas Strategi Belajar Aktif Serta Relevansi Terhadap Prestasi Belajar Siswa kelas V SD Negeri 7 Mayoa. Skripsi, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Jurusan Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako. Pembimbing:Rizal Bagaimanakah Efektivitas Strategi Belajar Aktif Serta Relevansinya Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas V SD Negeri 7 Mayoa, Apakah ada peningkatan yang terjadi setelah dilaksanakan nya straegi belajar aktif. Untuk mengetahui apakah penggunaan strategi pembelajaran aktif dalam pencapaian prestasi belajar di SD Negeri 7 Mayoa sudah efektiv, Penelitian ini Mengunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif Pada dasarnya prestasi belajar siswa kelas V SD Negeri 7 Mayoa masih rendah, perlu strategi belajar aktif untuk memotivasi belajar siswa. Berdasarkan pembahasan dan analisis data menunjukkan bahwa hasil observasi siswa diperoleh presentase nilai rata-rata yaitu 84,9?ngan kategori sangat baik dan hasil observasi guru diperoleh nilai rata-rata yaitu 89?ngan kategori sangat baik. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa stratgi belajar aktif dapat meningkatkan prestasi belajar siswa di kelas V SD Negeri 7 Mayoa. peneliti menyarankan: Hendaknya guru menambah wawasannya tentang strategi belajar aktif (active learning) agar lebih memahami secara keseluruhan tentang konsep aktif learning. Hendaknya guru lebih bevariatif lagi dalam penggunaan strategi belajar aktif (active learning) dalam pembelajaran tematik. hal ini dilakukan agar kualitas kegiatan pembelajaran akan semakin meningkat. Kata Kunci : Efektivitas, Strategi Belajar Aktif, Prestasi Belajar

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up