Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulPERANAN MANAJEMEN PEMBELAJARAN DI MASA PANDEMI COVID19 TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS II SD INPRES 2 TANAMODINDI
Nama: NURHASIFA
Tahun: 2021
Abstrak
ABSTRAK Nur Hasifa, 2020. Peranan Manajemen Pembelajaran di Masa Pandemi Covid19terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas II SD Inpres 2Tanamodindi. Skripsi, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Jurusan Ilmu Pendidikan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako. Pembimbing: Bapak Rizal. Permasalahan di SD Inpres2 Tanamodindi, masih ada beberapa guru yang mempunyai beberapa peranan manajemen pembelajaran di kelas II yang kurang maksimal dalam proses pembelajaran, hal ini Nampak dalam kemampuan guru mengambil peran pada proses belajar mengajar dengan memanajemen pembelajaran secara optimal.Hanya terfokus memberikan materi dengan cara mencatat dan membaca materi pelajaran, hal tersebut secara tidak langsung akan mempengaruhi hasil belajarsiswa.Selain permasalahan itu, masih ada permasalahan dalam strategi mengajar guru di SD Inpres 2 Tanamodindi, seperti strategi mengajar guru dalam meningkatkan hasil belajar.Guru sebagai komponen yang utama disekolah dalam proses belajar mengajar dapat memanajerial proses pembelajaran dengan strategi mengajar yang baik sebagai motivator dalam meningkatkan prestasi belajar siswa. tujuanpenelitiiniadalahuntukmengetahuihubungan peranan manajemen pembelajaran guru denganprestasibelajarsiswakelas II SD Inpres 2 Tanamodindi. Jenis penelitian ini adalah deskripsi kualitatif. Adapun subjek yang diambil dalam penelitian ini yaitu 18 dan 11 guru.Penerapan manajemen pembelajaran yang mencakup fungsi-fungsi; perencanaan, Pelaksanaan, dan evaluasi, ditunjukkan dengan skor rerata sebesar 80,08 : 23 = 3,48 dengan kategori sering. Dengan demikian, maka guru di SD Inpres 2 tanamodindi sering menerapkan peranan manajemen pembelajaran dalam menyelenggarakan proses pembelajaran dan Prestasi belajar peserta didik dalam mata pelajaran PKn, BI, MTK dan IPS di SD Inpres 2 tanamodindi sebesar 75,94 dengan kategori tinggi. Kata Kunci : Peranan Manajemen Pembelajaran, Prestasi Belajar Siswa Kelas II

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up