Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulPOTENSI AIR TERJUN SARARUDI SEBAGAI OBJEK WISATA DI DESA WISOLO KECAMATAN DOLO SELATAN KABUPATEN SIGI
Nama: FATMAWATI
Tahun: 2021
Abstrak
Fatmawati, 2020.Potensi Air Terjun Sararudi Sebagai Objek Wisata Di Desa Wisolo Kecamatan Dolo Selatan Kabupaten Sigi.Program Studi Pendiidkan Geografi Jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial Fakltas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Tadulako. Pembimbing iwan Alim Saputra, S.Pd., M.Sc. Tujuan Penelitian ini (1) Untuk mengetahui kondisi fisik objek wisata air terjun sararudi di Desa Wisolo Kecamatan Dolo Selatan Kabupaten Sigi. (2) Untuk mengetahui arah pengembangan wisata edukasi. Jenis penelitian ini merupakan penelitian deskripstif kualitatif.Hasil Penelitain menunjukan bahwa (1) Potensi Air Terjun Sarurudi berdasarkan indikator pada variabel memiliki potensi sedang.Hal ini disebabkan potensi fisik objek wisata air terjun sararudi memiliki kondisi alam yang baik. (2) Arah Pengembangan Wisata Edukasi Di Kawasan Objek Wisata Air Terjun Sararudi termasuk dalam kategori kelas potensi rendah. Hal ini disebabkan kawasan objek wisata air terjun sararudi belum dikelola dengan baik.Analisis hasil pengembangan wisata edukasi menggunakan parameter kurikulum K13 SMA pendidikan geografi kelas X semester Genap dengan materi pembelajaran Litosfer, Atmosfer dan Hidrosfer.

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up