JudulPENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE DAN MODEL PEMBELAJARAN LANGSUNG TERHADAP KETERAMPILAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS X MAN 2 KOTA PALU |
Nama: MUHAMMAD RENDY SAPUTRA |
Tahun: 2021 |
Abstrak ABSTRAK Muhammad Rendy Saputra. 2018. Pengaruh Penggunaan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think-Pair-Share dan Model Pembelajaran Langsung Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Kelas X MAN 2 Kota Palu. Tesis, Program Magister Pendidikan Sejarah. Universitas Tadulako. Ketua Tim Pembimbing Suyuti, Anggota Tim Pembimbing Nuraedah. Permasalahan penelitian ini, Apakah terdapat pengaruh penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe think-pair-share terhadap keterampilan berpikir kritis siswa kelas X MAN 2 Kota Palu, apakah terdapat pengaruh penggunaan model pembelajaran langsung terhadap keterampilan berpikir kritis siswa kelas X MAN 2 Kota Palu, dan apakah terdapat pengaruh penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe think-pair-share dan model pembelajaran langsung secara bersama-sama terhadap keterampilan berpikir kritis siswa kelas X MAN 2 Kota Palu. Penelitian ini menggunakan penelitian korelasi dengan pendekatan kuantitatif. Berdasarkan analisis bahwa tidak ada pengaruh penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe think-pair-share terhadap keterampilan berpikir kritis siswa, ini dibuktikan dengan nilai t_hitung adalah -1,562 dengan t_tabel yaitu 2,404. Hal ini menunjukkan nilai t_hitung |