Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
JudulIDENTIFIKASI KESULITAN PEMBELAJARAN ONLINE GURU-GURU SMA BALA KESELAMATAN PALU
Nama: HEROLD TODONGI
Tahun: 2022
Abstrak
ABSTRAK Herold Todongi, 2022. “Identifikasi Kesulitan Pembelajaran Online Guru-guru SMA Bala Keselamata Palu”. Skripsi. Program Studi Pendidikan Biologi, Jurusan Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Tadulako, Amran Rede & Mohammad Jamhari. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kesulitan pembelajaran online guru-guru SMA Bala Keselamatan Palu di masa pandemi Covid-19. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Populasi penelitian ini adalah Guru-guru dan Siswa Kelas XII MIA 2,3. Berdasarkan hasil wawancara dan angket yang telah di analisis menggunakan rumus Sudjidono terdapat beberapa indikator yang memperoleh skor yang tinggi yang menunjukan adanya kesulitan pada proses pembelajaran online sampel dalam penelitian ini berjumlah 10 orang guru dan 12 siswa yang dipilih secara random. Hasil penelitian maka dapat disimpulkan bahwa kesulitan pembelajaran online di SMA Bala-keselamatan Palu termasuk kategori sangat tinggi berdasarkan hasil wawancara dan angket yang telah di bagikan dimana persentase rata-rata untuk responden guru-guru sebesar 88,99?n responden siswa sebesar 81,40%. faktor eksternal seperti cara mengajar guru, kesulitan ekonomi, kualitas internet dan kendala-kendala selama proses pembelajaran online menjadi faktor yang sangat berpengaruh dalam kesulitan belajar siswa di era pandemi COVID-19. Kata kunci: Identifikasi kesulitan, Pembelajaran Online SMA

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up