Perpustakaan
DESKRIPSI DATA LENGKAP
Judul HUBUNGAN ANTARA HASIL BELAJAR SECARA TEORI Dan PRAKTEK Di SMA NEGERI 2 PALU
Nama: NURUL PRATIWI
Tahun: 2020
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan bagaimana hubungan pembelajaran melalui teori dan praktek di SMA Negeri 2 Palu. Jenis penelitian ini adalah deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Jumlah populasi sampel adalah 150 siswa. Pengujian hipotesis dengan menggunakan statistik 25,0 uji korelasi. Hasil uji korelasi diperoleh nilai r=0,92,kategori sangat kuat dengan ditandai dengan nilai signifikansi < 0,05. Berdasarkan data yang telah diuji maka dapat disimpulkan terdapat hubungan antara nilai hasil belajar secara teori dan praktek di SMA Negeri 2 Palu

Sign In to Perpus

Don't have an account? Sign Up